KPU Kabupaten Barito Timur melakukan kegiatan Pencocokan dan Penelitian Terbatas (Coktas) dalam rangka pemutakhiran data pemilih berkelanjutan pada Triwulan III periode Juli-September 2025. Dalam kegiatan tersebut KPU Kabupaten Barito Timur bersama dengan Bawaslu Barito Timur turun ke lapangan melakukan coktas untuk memverifikasi data turunan dari KPU RI.
Bagi masyarakat Kabupaten Barito Timur yang mengalami perubahan data kependudukan, belum terdaftar sebagai pemilih, pemilih pemula atau melaporkan anggota keluarga yang meninggal dunia, silakan klik link berikut https://linktr.ee/PDPBKPUBartim
REKAPITULASI DAFTAR PEMILIH PEMILIH SEMENTARA (DPS) TINGKAT KABUPATEN KABUPATEN BARITO TIMUR DALAM PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKILI GUBERNUR SERTA BUPATI DAN WAKIL BUPATI